Filosofi Adat Atlas Terhadap Pemamanen Dalam Prespektif Islam Di Kutacane Kabupaten Aceh Tenggara

Authors

  • Fasrah Indah, Anwarsyah, Ismet Sari Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Keywords:

Adat, Atlas, Pemamanen

Abstract

Di Aceh memiliki budaya yang beragam, salah satunya adalah tradisi panen suku Alas. Suku Alas merupakan salah satu suku yang ada di Aceh, khususnya di Aceh Tenggara. Suku Alas hanya ditemukan di Aceh Tenggara. Suku Alas memiliki beragam tradisi budaya dan merupakan salah satu warisan budaya asli Indonesia. Pemamanen merupakan salah satu praktik dan seni yang merupakan bagian dari budaya lokal. Menarik untuk membahas suku ini dalam kebudayaanya. Pada penelitian ini menggunakan metode Metode penelitian ini adalah kualitatif yaitu penelitian terhadap tatacara pelaksanaan ritual adat alas pemamanen, penelitian kualitatif merupakan penelitian tentang riset bersifat deskriptif dan cenderung mengunakan analisis.Penelitian ini akan membahas mengenai Atlas dan Pemamanen unuk melihat bagaimana pengaruhnya dengan prespektif Islam di Kutacane Aceh Tenggara

Downloads

Published

2022-09-26

Issue

Section

Articles