Pengembangan Media Ular Tangga Pada Pembelajaran Tematik Kelas IV Materi Indahnya Keragaman Budaya Di Indonesia SD Negeri 101884 Limau Manis

Authors

  • Mutia Ramadhani, Beta Rapita Silalahi

DOI:

https://doi.org/10.51178/jsr.v2i1.334

Keywords:

Ular Tangga, Pembelajaran, Budaya

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengembangan Media Ular Tangga Pada Pembelajaran Tematik Kelas IV Materi Indahnya Keragaman Budaya Di Indonesia SD Negeri 101884 Limau Manis, Desain penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian pengembangan yang menghasilkan produk berupa media pembelajaran Ular Tangga. Adapun hasil penelitian dan pengembangan yang telah dilakukan oleh peneliti dapat ditarik kesimpulan bahwa penelitian dan pengembangan ini telah menghasilkan suatu produk berupa media ular tangga pada pembelajaran tematik kelas IV materi Indahnya Keragaman Budaya di Indonesia dengan menggunakan model ADDIE yang telah dimodifikasi menjadi tiga tahapan yaitu Analysis (Analisis), Design (Perancangan) dan Development (Pengembangan). Hasil penelitian ahli media, ahli materi dan ahli pembelajaran menunjukkan bahwa media ular tangga sudah mengalami perbaikan sehingga media tersebut layak digunakan untuk siswa kelas IV SD berdasarkan hasil penilaian yang diperoleh dari uji validasi.

Downloads

Published

2021-12-18

Issue

Section

Articles