Meningkatkan Kemampuan Motorik Kasar Anak Melalui Bermain Dengan Media Hulahoop Pada Anak Kelompok B Di Tk Pagar Merbau Tahun Ajaran 2021-2022

Authors

  • Sherina Sherina Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan
  • Darajat Rangkuti Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah Medan

DOI:

https://doi.org/10.51178/cjerss.v3i4.985

Keywords:

Motorik Kasar, Anak, Hulahoop

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan disposisi meningkatkan kemampuan motorik kasar anak melalui bermain dengan media hulahoop di kelompok B di tk pagar merbau kecamatan lubuk pakam. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakan dalam 2 siklus, dimana setiap siklus terdiri dari 6 pertemuan. Instrumen pengumpulan data adalah data yang di proleh dianalisis dengan cara analisis kuantitatif untuk menghitung persentase ketuntasanya. Berdasarkan analisis data ternyata bahwa disposisi meningkatkan kemampuan motorik kasar anak peningkatan pada setiap siklusnya. Hasil angket dari siklus I ke siklus II terjadi peningkatan sebesar 67,75% menjadi 88,33% pada hasil siklus II terjadi peningkatan besar untuk peningkatkan motorik kasar anak melalui bermain dengan media hulahoop pada siklus I anak tuntas bermain hulahoop sebesar 40% kemudian meningkat pada siklus II menjadi 80%. Kesimpulan penelitian ini adalah : (1) meningkatkan kemampuan motorik kasar anak melalui bermain dengan media hulahoop di tk pagar merbau kecamatan lubuk pakam. (2)untuk melakukan bermain media hulahoop ini maka guru harus mampu membimbing anak menjadi lebih aktif agar pembelajaran berjalan dengan efektif.

Downloads

Published

2022-12-13

Issue

Section

Articles