Peranan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Sumatera Utara (BAPPEDA SU) dalam Perencanaan Pembangunan dalam Pertumbuhan Ekonomi

Authors

  • Salmiah Hasibuan, Marliyah

DOI:

https://doi.org/10.51178/cjerss.v3i1.499

Keywords:

Penyusunan, Perencanaan, Ekonomi

Abstract

Badan Perencanaan Pembangunan adalah Organisasi Perangkat Daerah yang berwenang dalam penyusunan dokumen dokumen terkait perencanaan pembangunan dan juga berwenang dalam menyelaraskan seluruh rencana pembangunan kabupaten dan kota sesuai dengan arah pembangunan pemimpin suatu daerah. Kebijakan merupakan pola atau model tindakan pejabat pemerintah mengenai keputusan-keputusan. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui peran bappeda dalam pembangunan daerah pada sektor ekonomi melalui penyusunan dokumen-dokumen. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kualitatif deskriptif

Downloads

Published

2022-03-30

Issue

Section

Articles